Travel Itinerary
• Persiapan sekitar pukul 00.30 WIB. Anda akan dijemput di hotel atau meeting point yang telah di informasikan sebelumnya.
• Keberangkatan ke Bromo via Tumpang, perjalanan sekitar 1 jam sampai di POS Ngadas.
• Setelah sampai di POS Ngadas, anda akan beralih ke Jeep yang telah kami siapkan.
• Perjalanan menuju destinasi pertama menuju Penanjakan 1 Bromo untuk melihat keindahan sunrise dan dinginnya kawasan Gn. Bromo.
• Selepas melihat sunrise di Penanjakan, selanjutnya akan kami ajak menuju Kawah Gn. Bromo.
• Selanjutnya destinasi ketiga akan kami ajak mengunjungi Pasir Berbisik.
• Dan, destinasi terakhir yang Anda kunjungi adalah hamparan bukit yang indah yaitu Bukit Teletubbies
• Setelah puas menikmati keindahan dan panaroma Bromo, kembali menuju POS Ngadas untuk beralih transport yang telah kami sediakan.
• Tour Bromo Midnight berakhir, dan akan kami antarkan kembali ke hotel atau meeting point yang telah di informasikan.
**Anda juga dapat berhenti di beberapa spot yang memiliki pemandangan terbaik seperti bukit cinta, dll…

Fasilitas Peserta
√ Transport + Driver dari Malang menuju Bromo
√ Tiket Masuk Bromo
√ Jeep Bromo
√ Driver, BBM, & Parkir
Paket Tidak Termasuk
× Tiket Naik Kuda (optional)
× Pengeluaran pribadi
× Tiket diluar fasilitas Tour
× Tiket Pesawat & Kereta Api (Kita Dapat membantu pemesanan)
Harga Bromo Midnight
Jumlah Peserta | Harga Per Orang (Domestik) |
2 Pax | Rp 830.000,- Per Org |
3 Pax | Rp 570.000,- Per Org |
4 Pax | Rp 430.000,- Per Org |
5 Pax | Rp 350.000,- Per Org |
6 Pax | Rp 300.000,- Per Org |
7 Pax | Rp 380.000,- Per Org |
8 Pax | Rp 350.000,- Per Org |
9 Pax | Rp 300.000,- Per Org |
10 Pax | Rp 280.000,- Per Org |
11 Pax | Rp 270.000,- Per Org |
12 Pax | Rp 250.000,- Per Org |
Lebih dari jumlah peserta diatas, silahkan kontak Admin
**Harga Nett (non-negotiable)
Silahkan klik tombol dibawah ini untuk terhubung langsung dengan whatsapp kami

Beberapa Hotel Partner
Syarat dan Ketentuan Pemesanan silahkan dibaca DISINI
Hubungi kami di Call Center 08222.9877.493 atau Whatsapp (only) di 081.2244.99.049.